Integrasi Prinsip TK dalam Simulasi PIK
Integrasi Prinsip Teknik Kimia dalam Simulasi Proses Industri Kimia
(Perancangan Pabrik)
Pengantar
Tugas
akhir (TA), atau sering disebut skripsi, di jenjang S1 Jurusan Teknik Kimia,
yang bernama Perancangan Pabrik Kimia, sering kali menguras waktu,
tenaga dan pikiran serta uang yang tidak sedikit dari para mahasiswanya.
Mengapa demikian, karena dalam merancang sebuah pabrik adalah sebuah pekerjaan
yang menyangkut banyak aspek dan harus melibatkan banyak praktisi. Tetapi dalam
hal ini seorang calon chemical engineering di tuntut wajib menyelesaikan semua
itu. Meskipun beberapa kendala yang akan dihadapi seperti:
Kesulitan
untuk mendapatkan “physical properties” dari senyawa-senyawa kimia.
Kesulitan
untuk mendapatkan data kinetika reaksi.
Kesulitan untuk mendapatkan data-data lain, seperti
pemilihan menara distilasi, pemilihan “reflux ratio” dari menara
distilasi, pemilihan kondensor, (tegak atau datar ?), pemilihan
katalisator, dan lain sabagainya
Flowsheet
sebuah proses sebenarnya merupakan bahasa dalam proses-proses teknik kimia.
Sebagaimana kerja sebuah karya seni, flowsheet dapat menjabarkan proses yang
sudah ada atau sebuah hipotesa proses dalam sebuah detail yang cukup untuk
menyampaikan beberapa fitur yang penting. Chemical engineer mempelajari
flowsheet dari proses yang sudah ada dalam konteks untuk menangani trouble
shooting, misalnya mencari mekanisme yang tidak berfungsi dengan baik atau
dalam rangka ekspansi dan modifikasi sebuah proses. Hipotesa sebuah proses
melibatkan bahan kimia baru atau sebuah modifikasi radikal dari proses
yang sudah berjalan yang menimbulkan pertanyaan mengenai kondisi operasi,
ukuran alat dan perkiraan keuntungan. Analisa atau simulasi adalah sebuah
“tool” chemical engineer yang digunakan untuk menerjemahkan flowsheet sebuah
proses, menentukan letak mal fungsi dan untuk memprediksi performa dari
beberapa proses. HYSYS adalah simulasi proses desain untuk
melayani beberapa industri proses, terutama industri minyak dan gas. Dengan
HYSYS, anda dapat membuat model steady state dan dinamis untuk perancangan
pabrik, monitoring kinerja, trouble shooting, improvisasi perencanaan bisnis
dan manajemen aset.
Tujuan
Pelatihan
Memberikan
pengertian dasar konsep penyelesaian perhitungan Heat and Material Balance
menggunakan software HYSYS,
Mengetahui
tool-tool yang ada dalam HYSYS Steady State serta penggunaannya baik yang
digunakan dalam proses sistem maupun utilitas sistem,
Menyusun
suatu sistem proses atau plant dengan menggunakan HYSYS Steady State untuk
membuat Heat and Material Balance
Pengenalan
HYSYS Dynamics
Meningkatkan
kualitas kompetensi akademik bagi mahasiswa dalam mendesign Perancangan Pabrik.
Garis Besar Materi
Modul 1: Termodinamika Teknik Kimia
Modul 2: Neraca Massa & Energi
Modul 3: Rekayasa Reaksi Kimia
Modul 4: Operasi Teknik Kimia:
Separasi (Flash Separation & Distillation)
Peserta yang direkomendasikan
Mahasiswa Teknik Kimia tingkat akhir/Sedang
menyelesaikan tugas akhir
Trainer
Dr.Ir. Junius Hardy, MT
Senior
Konsultan dan Trainer dalam Industri Proses, saat ini aktif sebagai instruktur
di pelatihan simulator process serta Process Control seperti: Hysys, Chemcad
dan lain-lain . Pengalaman beliau pernah menjabat di PT. Yupi Indo Jelly Gum
dan Site Manager PT. Sekawan Envirotek Sistemindo, Jakarta. Koordinator
Proyek Program Studi Teknik Kimia untuk Technological & Professional Skill
Development Sector Project (TPSDP), Dosen di Universitas Pelita Harapan (UPH)
dan Insitut Teknologi Indonesia (ITI).
Johansen
Hasugian, ST
Education Chemical Engineering Sriwijaya
University, Palembang-Sumsel. Working Experience : Process Engineer PT.
Tripatra Engineers and Constructor Jakarta, Lead Engineers PT. Titis
Sampurna Jakarta, PT Unilever Indonesia Tbk Cikarang- Bekasi. Dan Saat ini
aktif sebagai Konsultan untuk Proses Simulator dan Design Proses.
Beberapa Project yang pernah di tangani: Kawasan Industri Sumenep
Sumekar, Batang Gas Utilization, Supply Gas to Tambak Lorok Pipeline 123
km & Gas Booster ,Semanggi Flare Gas Utilization Project (CNG
Project), Floating Production Storage Offloading (FPSO), Bukit Tua, Pengembangan
Gas Jawa, KPD –Tay Development , Pertamina RFCC Cilacap , Ditjen
Migas Develop, PT. Flaris Energy, Develop of Engineering Design CNG
Plant,PT. Maruta Bumi Prima, PT. Excelsior, PT. Adiprotek Envirodunia etc.
Durasi
Pelatihan
1 Hari (8
hours), dimulai pukul 08.00-16.00
Biaya
registrasi
Mahasiswa
Rp 400.000,00
Fresh
Graduate Rp. 1000.000,00
Fasilitas
Sertifikat
Modul Pelatihan
Lunch+coffe break
Training Kit
Training diselenggarakan di Meeting room/workshop
Informasi
Pendaftaran dan Promo
Hub
: 021 – 3280 5064, 3280 5074 (Jakarta), 0274 – 261 4678 (Yogyakarta)
Contact
Person
Jakarta: 0813
8280 7230
Yogya :
0817 5450 679
Komentar
Posting Komentar